DAEMON Tools adalah sebuah tools yang dapat membuat sebuah virtual drive di komputer anda. Vitual drive atau bisa juga disk image ini nanti dapat di fungsikan untuk membackup data-data CD/DVD/HD DVD/Blu-ray discs. Selain itu, dengan daemon tool kita juga bisa membuka file-file image seperti *.b5t, *.b6t, *.bwt, *.ccd, *.cdi, *.cue, *.nrg, *.pdi, *.isz dll. saya menyarankan temen" harus punya software ini, karea kebanyakan file game sekarang menggunakan sistem image untuk menghemat media setelah di ekstract, ya maklum lah Blu-ray discs dan BD rom msi mahal.. hehehehe.
Nah, untuk versi daemon tools sebelumnya belum supprot windows 7 dan pasti teman" yang menginstal versi sebelumnya di windows 7 akan mengalami masalah seperti yang saya alami yaitu file tidak mau terinstal dan minta restar berulang kali. untuk itu saya bagi pengalaman saya ini pada teman"...
apa sih yang baru di versi ini????
ini langsung saya kutip dari webnya...
SPTD 1.62;
Full Windows 7 support;
Windows Sidebar gadget for easy accessing of general DAEMON Tools Lite features;
DAEMON Tools Lite Panel was removed;
GUI redesign and improvement;
No need in “Run as Administrator” option for the first DAEMON Tools Lite start;
Revised License pages in Setup;
Languages updates.
bugs fixed
dan untuk mempermudah, silahkan download filenya
download DAEMON Tools Lite 4.35.5
Nah, untuk versi daemon tools sebelumnya belum supprot windows 7 dan pasti teman" yang menginstal versi sebelumnya di windows 7 akan mengalami masalah seperti yang saya alami yaitu file tidak mau terinstal dan minta restar berulang kali. untuk itu saya bagi pengalaman saya ini pada teman"...
apa sih yang baru di versi ini????
ini langsung saya kutip dari webnya...
bugs fixed
- Problem with image mounting from RAID volumes larger than 2 Tb;
- Some issues with opening image file on mounting;
- Showing Wait Dialog in command line mode;
- Inability to mount *.mdf image without *.mds file;
- Problem with SPTD installation from DAEMON Tools Lite setup in silent mode;
- Some minor bugs.
dan untuk mempermudah, silahkan download filenya
download DAEMON Tools Lite 4.35.5
0 komentar:
Posting Komentar
Untuk Fast Respon, langsung SMS ato kirim Email ke alamat yang tertera pada menu Contact Us..